Monday 7 April 2014

Menjauhi Kemewahan


Janganlah terus-menerus hanyut dalam kelezatan dan kemewahan. 
Karena, “Kesederhanaan termasuk sebagian dari iman*.” 
Ambillah wasiat dari Amirul Mukminin ‘Umar bin al-Khaththab dalam suratnya yang masyhur, didalamnya tertulis: 
“Jauhilah oleh kalian hanyut dalam kemewahan dan senang berhias dengan mode orang asing, bersikaplah dewasa, dan berpakaianlah secara sederhana (tidak mewah)**...”


*Shahih, riwayat Abu Dawud (4161), Ibnu Majah (4118), ath-Thabrani dalam Mu’jam al-Kabiir (788), al-Baihaqi dalam Syu’abul iimaan (V/228), ar-Rayani dalam Musnadnya (1273) dari hadits Abu Umamah.

**Shahih, riwayat Ibnu Hibban (5454), Abu ‘Awanah (8514), al-Baihaqi dalam Sunan al-Kubra (X/14) dan dalam Syu’abul iimaan (6186), Ahmad dalam Musnadnya (301), Abu Ya’la (213), dan Ibnul Ja’d dalam Musnadnya (995) dari hadits Abu Usman an-Nahdy.

Related Post :

0 komentar:

Post a Comment